Jasa Raharja Aktif Bersama Korlantas Polri pada KTT G20

“Nantinya, kami juga akan memanfaatkan sistem teknologi Monitoring Data Kecelakaan (MONIKA) yang merupakan integrasi pertukaran data antara Korlantas Polri dan Jasa Raharja, guna memantau kecelakaan sehingga dapat ditangani dengan cepat,” tambah Rivan.

 

Rivan berharap, dengan kontribusi aktif dari Jasa Raharja dan seluruh BUMN lainnya, maka KTT G20 dapat terselenggara dengan sukses. “Tentu itu yang menjadi tujuan kita semua, sehingga reputasi kita di mata dunia bisa semakin baik,” ungkapnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *