Emil Targetkan 5000 Pesantren Tahun Depan Gabung Program OPOP

Kabarin38 Dilihat

beritain.id — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengapreasiasi keberhasilan Pondok Pesantren di Jawa Barat yang dapat menghasilkan produk-produk unggulan dengan pemasaran yang kian luas.hal tersebut di ungkapkan Ridwan saat melihat berbagai produk pesantren di pondok pesantren Perguruan Islam M Nur M Kahfi Syaf di Kabupaten Bekasi.

Produk makanan maupun produk gaya hidup yang di hasilkan adalah merupakan Program One Pesantren One Product (opop) yang telah dilaksanakan sejak tahun 2019.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *