beritain.id – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin mendorong Pemda Kabupaten dan Kota di Kawasan Bandung Raya untuk memperkuat tata kelola sampah.
Hal itu dikatakan Bey saat melakukan monitoring ke sejumlah TPS di Kota Cimahi, seperti TPS Pasar Citeureup dan TPST 3R Cibeber, Selasa (19/9/2023).