Pengelolaan sumber daya hutan, kata Lily, tidak akan optimal tanpa jerih payah masyarakat sekitar.
Dalam momen hari jadi Perhutani yang ke-63 tersebut, sebanyak 1.000 paket sembako murah pun dibagikan pada warga masyarakat.
Paket sembako murah yang didistribusikan berupa 5kg Beras, 1 kg Gula Pasir, dan 1 liter Minyak Goreng berjumlah 2000 paket, terdiri dari 1.000 paket sembako.
“Jadi ini konsepnya bazaar murah. 1.000 paket sembako lengkap hanya Rp70.000 saja dan masyarakat pun sangat antusias untuk bisa mendapatkan paket sembako ini,” ucapnya.